10 Kata yang Harus Dihindari di CV saat Melamar Kerja
LONDON, sebagai – Ketika melamar kerja, pastikan Anda menyusun CV dan surat lamaran dengan cermat. Sebab, ada beberapa kata yang sebaiknya Anda hindari lantaran secara berlebihan mempromosikan diri Anda. Dikutip dari Cosmopolitan UK, Rabu (3/7/2019), jejaring sosial profesional LinkedIn memaparkan sejumlah kata yang digunakan secara berlebihan pada CV saat melamar kerja. Daftar disusun berdasarkan pantauan selama 12 bulan terakhir terhadap
Baca